Genap 3 tahun Rumah Quran STAN berdiri dan menjadi salah satu wadah untuk mencetak penghafal Quran di negeri ini. Kali ini kami memberikan penawaran menarik bagi Anda yang ingin berkontribusi mencetak generasi qurani serta Insya Allah berpeluang memperoleh keberkahan dan pahala interaksi dengan Quran.
Caranya? Dengan mengikuti program wakaf mushaf Quran sebesar 65k/mushaf. Insya Allah mushaf yang digunakan adalah mushaf at tartil (khat Utsmani + Terjemah) akan kita hadiahkan kepada para santri sebagai mushaf 'wajib' saat menghafal.
Wakaf dapat disalurkan melalui rekening Bank Mandiri 1400012345659 a.n Reny Henriyani. Setelah transfer uang, silakan konfirmasi ke nomor 089653193515 untuk pengecekan. Silakan tambahkan keterangan 'tidak ingin ditampilkan nama' jika tidak ingin nama wakif dicantumkan dalam laporan donatur kami (di web ini).
Program wakaf Quran ini hanya sebanyak 30 paket saja. Mari segera berlomba!
Selain melalui program wakaf Quran, anda juga dapat berpartisipasi dalam program donatur tetap/insidental Rumah Quran STAN. Silakan klik di sini.
Laporan donasi program wakaf Quran dapat dilihat di sini
Selain melalui program wakaf Quran, anda juga dapat berpartisipasi dalam program donatur tetap/insidental Rumah Quran STAN. Silakan klik di sini.
Laporan donasi program wakaf Quran dapat dilihat di sini
+ komentar + 1 komentar
Alhamdulillah; Segala puji hanya bagi Allah. Terimakasih kepada para donatur (wakif) atas partisipasi dan antusiasmenya dalam program Wakaf Quran ini, sehingga dalam waktu singkat (tidak lebih dari 2 jam), 30 paket sudah terpenuhi.
Apabila Anda ingin berkontribusi menjadi donatur, silakan buka laman donasi pada web ini, dan dapatkan info lengkapnya.
Jazakumullah khairan katsiran
Posting Komentar